Prediksi Bola Liverpool vs Chelsea 26 November 2017

Agen Bola Terpercaya – Prediksi Bola Liverpool vs Chelsea 26 November 2017. Laga lanjutan pekan ke-13 Liga Inggris di Anfield akan mempertemukan dua kubu yang sedang berusaha untuk mengejar puncak klasemen, yakni Liverpool dan Chelsea.
Kedua tim memang dituntut harus konsisten meraih kemenangan jika tidak ingin semakin tertinggal dari Manchester City di puncak klasemen saat ini. Apalagi Chelsea yang berstatus sebagai juara bertahan.
Liverpool dan Chelsea yang baru saja sama-sama bermain di Liga Champions pada tengan pekan ini, harus saling berjibaku pada akhir pekan ini demi tiga poin yang bisa sangat berguna di akhir musim. Chelsea yang meraih kemenangan di markas Qarabag, tentunya lebih pede menghadapi Liverpool pada laga Minggu dinihari di Anfield.
Tuan rumah Liverpool sendiri justru harus waspada karena meskipun sempat unggul tiga gol di paruh pertama, justru harus puas dengan hasil imbang di laga kontra Sevilla. Tiga laga terakhir kedua tim di Anfield yang selalu berakhir 1-1, menunjukkan kalau Chelsea punya peluang mengalahkan Liverpool pada laga Sabtu besok.
Duel Pembuktian Mohamed Salah vs Alvaro Morata
Laga ini juga bisa menjadi ajang pembuktian bagi Salah maupun Morata dalam kontribusinya buat masing-masing tim. Sejauh ini memang kedua pemain menjadi pemain tertajam di klub masing-masing dengan Salah 9 gol untuk Liverpool dan Morata 8 gol buat Chelsea. Mereka berdua pastinya akan didukung oleh anggota tim lainnya.
Roberto Firmino siap membantu Salah untuk mengalahkan Chelsea, sedangkan Eden Hazard, yang pelan tapi pasti mulai menemukan bentuk permainan terbaiknya musim ini akan disiapkan Antonio Conte untuk menghancurkan pertahanan tuan rumah yang terkenal rapuh.
Jika melihat kondisi dan permainan kedua tim, sepertinya laga ini bisa menjanjikan duel seru di lini tengah. Jika Antonio Conte memainkan sepakbola defensif dengan menumpuk pemain di lini tengah, kecil peluang Liverpool untuk bisa menang di laga ini. Gaya defensif Conte sudah terbukti lebih ampuh daripada taktik parkir bus milik Jose Mourinho bersama Manchester United. Prediksi bola Liverpool 1-2 Chelsea.