Tebus Griezmann dari Atletico, Pembayaran Barcelona Bermasalah

Tebus Griezmann dari Atletico, Pembayaran Barcelona Bermasalah

Agen Bola – Kabar terpanas datang dari bursa transfer mengenai kepindahan Griezmann. Beberapa media menginformasikan bahwa proses transfer Griezmann ke Barcelona sudah rampung. Blaugrana kabarnya menebus pemain asal Perancis tersebut dengan nilai 120 juta euro (1,8 triliun).

“Kedatangan Griezmann di Barcelona merupakan langkah maju dalam kariernya, dengan tujuan menjadikan dirinya sebagai salah satu pemain terbaik dunia,” jelas Blaugrana.

Dengan ini Griezmann merupakan pemain keempat yang direkrut oleh El Barca pada musim panas ini. Setelah terakhir kali proses transfer Frenkie de Jong dari Ajax dirampungkan. Keempat pemain yang diboyong oleh Barca mencapai 233 juta euro atau 2,6 triliun rupiah. Angka tersebut lebih besar dibandingkan dengan riwayat belanja Barca tahun lalu.

Sebelumnya negosiasi antara Blaugrana dengan Atletico berjalan tidak terlalu mulus. Pasalnya, keuangan Blaugrana dikabarkan tidak mampu untuk membayar Griezmann secara penuh. Kontrak antara Griezmann dengan Barcelona pun berdurasi lima musim.

PEMBELIAN NEYMAR DAN GRIEZMANN TERKENDALA DANA

Meski Barca mengklaim bahwa proses transfer sudah rampung, hal berbeda disampaikan oleh Atletico. Menurut pihak Atletico Madrid, nilai transfer yang dibayarkan oleh El Barca tidak sesuai dengan klausul pelepasan yang disepakati.

Klausul pelepasan yang diajukan oleh Atletico senilai 200 juta euro, sampai akhirnya berubah menjadi 120 juta euro pada 1 Juli 2019. Atletico mengklaim kesepakatan yang diambil oleh Barcelona sebelum tanggal 1 Juli 2019, sehingga Barca perlu membayar kekurangan sebesar 80 juta euro.

Sedangkan Barcelona sudah melakukan proses transfer dengan nominal 120 juta euro, dan mengklaim sang pemain akan di Camp Nou selama lima musim. Pihak Atletico pun akhirnya membuat pernyataan yang kurang baik. Atletico merasa muak dengan perilaku Barcelona dan Griezmann.

Kurangnya Dukungan Fans Barcelona Untuk Griezmann

Bukannya hanya bermasalah dalam keuangan, proses transfer Griezmann dinilai tidak mendapat dukungan positif dari penggemar Blaugrana. Masih belum ada kepastian, apakah Barca akan mempresentasikan Griezmann ke publik seperti layaknya para pemain baru.

Mengingat sebagian fans tidak terlalu menyukai Griezmann, kabarnya Barca mengambil opsi untuk melakukan proses persentasi Griezmann bersamaan dengan pengenalan skuad pada publik. Kedatangan Griezmann di Barcelona diyakini dapat memperkuat skuad Messi cs.

“Pertama, Griezmann harus hadir. Ketika dia hadir, fans akan mendukungnya sama seperti mendukung seluruh pemain Barcelona. Tetapi dia harus datang terlebih dahulu ke Camp Nou,” jelas Carles Puyol.

Nantikan berita selanjutnya hanya di Buanabet!

Buanabet sebagai agen bola online terpercaya memberikan tawaran bonus menarik kepada para member setia Buanabet. Kemudahan bertransaksi juga diutamakan oleh situs kami didukung oleh bank ternama BCA, MANDIRI, BNI, dan BRI. Buanabet juga menjanjikan pelayanan yang memuaskan, ramah dan sigap dibantu dengan Customer Service yang berpengalaman. Selain permainan sportsbook, Buanabet juga menyediakan jenis-jenis permainan online populer lainnya. Cukup dengan 1 ID saja, anda dapat mencoba peruntungan anda diberbagai jenis permainan online.